Sosialisasi Pengelolaan Sampah Bagi Para Pelaku Usaha Kegiatan

Sosialisasi Pengelolaan Sampah Bagi Para Pelaku Usaha Kegiatan

Makassar, rajawalinews.co.id  —  Setelah beberapa saat lalu menyelenggarakan Sosialisasi Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah Cair bagi Klinik Kesehatan, pada hari Kamis, 22 Agustus 2024, DLH Kulon Progo kembali menyelenggarakan sosialisasi untuk pelaku usaha/kegiatan di Kabupaten Kulon Progo, yaitu Sosialisasi Pengelolaan Sampah Usaha/Kegiatan.

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka upaya pembinaan kepada usaha/kegiatan yang ada di Kabupaten Kulon Progo.

Peserta yang hadir berasal dari perusahaan di bidang industri, rumah makan, dan energi.

Pemateri/narasumber yaitu dari KSM Sampurno Asih, Bapak Suryono Suryo Sumarto (Ketua KSM Sampu

 

 

 

 

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *